Aksara yang Hilang

SEPERTI sering diutarakan di berbagai forum bahasa, memang betul situasi kebahasaan di Indonesia menakjubkan sekaligus mengagumkan. Keberadaan beratus bahasa dalam suatu negeri tentu cukup unik, lebih-lebih untuk wisatawan Eropa yang terbiasa dengan hanya satu atau dua bahasa dalam negerinya masing-masing. Di kota besar Indonesia dapat terdengar puluhan bahasa dalam jangka beberapa jam saja. Bila sudah sampai di hutan Kalimantan atau Papua bisa dipastikan hampir setiap suku bangsa yang ditemui memiliki bahasa tersendiri. Mencengangkan sekaligus membuat ternganga keheranan!

Lanjut membaca